H Abdul Aziz, se

REKAM JEJAK

Lahir di Kalideres, saat Kali Mookervart punya arus yang deras dan menjadi jalur distribusi barang yang dapat dilintasi perahu bambu (“getek” dalam bahasa orang Kalideres). Konon kabarnya, inipula yang menginspirasi nama Kelurahan Kalideres yang kemudian jadi Kecamatan Kalideres saat ini.

Jalan Daan Mogot masih satu jalur bolak-balik, saat itu, namun menjadi pintu utama lalu lintas Jawa – Sumatera. Dari seorang Bapak yang penjual telor dan ibu yang mengurusi rumah tangga dan membantu berdagang telor. Saya bersyukur, Bapak pandai berdagang dan mengambil langkah tepat dalam berinvestai, dimana hal ini menjadi penunjang utama dalam aktifitasnya sebagai Pengurus Jam’iyyah Nahdlatul Ulama maupun aktifitas politiknya di Partai Persatuan Pembangunan.

Hal ini sangat mewarnai perjalanan Saya, karena selain jadi penggiat di organisasi lingkungan (Remaja Masjid, Karang Taruna, OSIS, Senat Mahasiswa, dsj), Saya banyak dididik oleh Bapak dan mengikuti proses di Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama. Di organisasi Pelajar/Santri/Remaja Nahdlatul Ulama ini, Saya melintas hingga sempat diamanahkan sebagai Ketua di Prov DKI Jakarta maupun di tingkat nasional. Faktor ini pula, yang menjadi pilihan saat menjadi Anggota Legislatif dari Partai Persatuan Pembangunan.

Saya memutuskan untuk berkhidmat secara penuh di Jam’iyyah Nahdlatul Ulama, saat thn 2021 diamanahkan sebagai Wkl Ketua Tanfidziyah Nahdaltul Ulama Prov DKI Jakarta dan secara khusus diberi tugas untuk mensupervisi PCNU Jakarta Barat. 

pENDIDIKAN DASAR

SDN Kalideres 01 Pagi
Kalideres – Jakarta Barat
Th 1977 – 1983

pENDIDIKAN DASAR

Madrasah Diniyah TAMMAS
Kalideres – Jakarta Barat
Th 1980 – 1983

Pendidikan Menengah

SMPN-45 Cengkareng,
Jakarta Barat
Tahun 1983 – 1986

Pendidikan Menengah

SMAN 23
Tomang – Jakarta Barat
Th 1986 – 1989

Pendidikan Tinggi

STIE IBiI d/h Kwik Kian Gie School Of Business
Jakarta
Th 1989 – 1994

petilasan

Dalam perjalanan, terdapat beberapa tempat yang memberi pengaruh dalam rute selanjutnya . . . 

Remaja Masjid

Tinggal bersebelahan Masjid An-Nahdlo sejak kecil & menjadi terasah oleh proses kegiatan di Persatuan Remaja Masjid An-Nahdlo, Kalideres (PRIMADANA)

I p n u

Sempat menjadi Ketua IPNU DKI Jakarta ( Thn 1993-1999 ) dan Ketua PP IPNU, saat ini diamanahkan sebagai Ketua Majelis ALumni IPNU DKI Jakarta

Nahdlatul Ulama

Berkhidmat sebagai Wkl Ketua Tanfidziyah NU DKI Jakarta dan menjadi Korwil NU Jakarta Barat

pernah dilintasi

PENDIDIKAN LAIN

LAKUT ( Latihan Kader Utama ) PP IPNU, Surabaya, Th 1990
AMT ( Achievment Motivation Training ) Dep Perindustrian, Jakarta Th 1993
TARGATI IKBN Lemhanas, Th 1999
MKNU ( Madrasah Kader Nahdlatul Ulama ) Jakarta Barat, 2020

Amanah Publik

Anggota Dewan Kota, Kotamadya Jakarta Barat, 2003 - 2008
Aggota DPRD DKI Jakarta, 2009 - 2014
Angoota MPR/DPR-RI, 2018 - 2019

petilasan

Anggota Pramuka JB 425-426, 1983-1986
Ketua OSIS SMAN 23 Jakarta, 1987-1988
Ketua Senat Mahasiswa Ibii 1992 - 1993

Komisaris PPP Kelurahan Kalideres 1991 - 1996, Komisaris PPP Kecamatan Kalideres 1996 - 1999, Ketua DPC PPP Jakarta Barat 2006 - 2011, Ketua DPW PPP DKI Jakarta 2016 - 2021     Ketua Karang Taruna Sub Unit Rt 003/01, Kel Kalideres, 1986-1989
Ketua Remaja Masjid An Anhdlo, Kalideres, 1989 - 1994
Ketua PW IPNU DKI Jakarta, 1993-1996 & 1996-1999
Ketua PP IPNU, 2000-2003
Sekr PW GMPI DKI Jakarta, 1997 - 1999
Wkl Sekr Tanfidziyah Nahdlatul Ulama DKI Jakarta, 2005
Ketua DPP Perjasi ( PERKUMPULAN REKANAN JASA KONSTRUKSI INDONESIA), 2015-2018
Wkl Ketua Tanfidziyah PWNU DKI Jakarta, 2021-2026

Galeri

ibii-1.jpg
Galeri - 1 [ hingga Tahun 2008 ]
NU.jpg
Galeri - 4 [ 2021 - 2022 ]
Galeri - 2 [ 2009 - 2014 ]
Galeri - 6 [ July 2023 - Terkini ]
dpr3.jpg
Galeri - 3 [ Tahun 2015 - 2020 ]
xr:d:DAGBTuK26fs:29,j:2063072283438091785,t:24040223
Galeri - 5 [ 2023 - July-2023i ]

jalin silaturahmi

Era digital memungkinkan untuk selalu silaturahmi kendati melalui media sosial, kunjungi dan tetap tersambung ;

Scroll to Top